Pelaksana Tugas Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kemendag Kasan mengungkapkan data realisasi pemenuhan kebutuhan DMO minyak sawit.